Kamis, 01 Maret 2012

Perbedaan antara Pengumpulan Al-Qur'an pada masa Abu Bakar dan Usman

Pengumpulan Al-Qur'an pada masa Abu Bakar as Siddiq berbeda dengan pada masa Usman bin Affan, dilihat dari motif dan metodenya.
Adapun motif pengumpulan Al-Qur'an pada masa Abu Bakar as Siddiq adalah karena khawatir hilangnya Al-Qur'an disebabkan para penghafal Al-Qur'an banyak yang gugur di medan perang, sedangkan motif pengumpulan dimasa Usman bin Affan adanya perbedaan cara baca dikalangan umat islam yang tersebar diseluruh dunia.
Adapun dari metode yang digunakan Abu Bakar as Siddiq, yaitu pengumpulan mushaf yang terpisah-pisah. Sedangkan metode pengumpulan pada masa Usman bin Affan yaitu menyalin kembali mushaf menjadi satu bacaan yang tersebar.

1 komentar:

Jangan lupa tinggalkan komentar anda disini dan gunakan kata-kata yang baik dalam berkomentar
dan saya menolak debat kusir
terima kasih

 
Back To Top