Senin, 23 Juni 2014

Jilbab-Cadar dalam Pandangan Seluruh Agama dan Aliran yang Mengaku “Islam”

Pada akhir abad ke-20 dan memasuki abad ke-21 ini, pemakaian jilbab semakin semarak di dunia Islam, terutama di Indonesia. Meskipun demikian, praktek berjilbab masih mengundang kontroversi di sejumlah negara di Barat, seperti Perancis, Inggris, dan Amerika. Di negara-negara tersebut jilbab dianggap sebagai pakaian kuno yang akan mengekang kebebasan kaum wanita dan menghambat kemajuan umat Islam. Dalam konteks ini, jilbab selalu dikaitkan dengan...

Kamis, 19 Juni 2014

Petunjuk Islam Menjaga Pemuda Dari Narkoba

Mereka yang tidak senang dengan Islam nampaknya sudah tahu bahwa:  “jika ingin menghancurkan Islam, bukan dengan cara merobek Al-Qur’an, mencaci-maki Nabi mereka atau menyerang Ka’bah, maka serentak seluruh umat Islam dari berbagai penjuru dengan mengorbankan harta, jiwa dan raga mereka akan membela mati-matian. Tetapi caranya dengan merusak pemuda mereka, seks bebas, narkoba, maniak game dan kerusakan moral dan akhlak.” Tentu pemuda Islam...

Manfaat Demam Untuk Tubuh (Syariat Dan Medis)

Mungkin ada kita pernah melihat seorang ibu yang saking paniknya karena anaknya demam tinggi atau anaknya kejang karena demam, akhirnya sang ibu menyalahkan demam bahkan ada juga yang mencela “kok demamnya naik terus sih, padahal sudah diberi obat” Atau “dasar demam ini! Ga tau apa kita susah ni.” Ternyata demam yang dicela atau sangat tidak diharapkan, ada manfatnya baik bagi dunia maupun akhirat. berikut sedikit pembahasanya: Sebagian orang...

Larangan Mengambil Ilmu Dari Ahli Bid'ah

Diriwayatkan dari Abu Umayyah al-Jumahi radhiyallahu 'anhu bahwa Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Sesungguhnya salah satu tanda dekatnya hari Kiamat adalah ilmu diambil dari kaum ashaaghir (ahli bid'ah) *.” [Diriwayatkan oleh Ibnul Mubarak dalam kitab az-Zuhd (61), dari jalur tersebut al-Lalika-i meriwayatkannya dalam kitab Syarah Usbuul I'tiqaad Ahlis Sunnah (102), ath-Thabrani dalam al-Kabiir (XXII/908 dan 299), al-Harawi...

 
Back To Top